Skip to main content
Berita Kegiatan

Sosialisasikan P4GN, BNN Kota Tarakan hadiri acara wisuda dan angkat sumpah AKPER KALTARA

Dibaca: 1 Oleh 25 Sep 2019Desember 17th, 2020Tidak ada komentar
Sosialisasikan P4GN, BNN Kota Tarakan hadiri acara wisuda dan angkat sumpah AKPER KALTARA
#BNN #StopNarkoba #CegahNarkoba

Tarakan – BNN Kota tarakan menghadiri kegiatan acara wisuda dan angkat sumpah Akper Kaltara. Kegiatan acara wisuda dan angkat sumpah perawat di buka oleh ketua senat akper kaltara. Rangkaian kegiatan dilanjutkan dengan persembahan lagu oleh paduan suara akper kaltara. Selanjutnya dilakukan pemberian ijazah dan transkrip nilai oleh Direktur Akper Kaltara kepada para wisudawan, tidak lupa dilaksanakan pembacaan Naskah Keperawatan oleh ketua PPNI Kaltara dan pengambilan Sumpah Perawat.

Diharapkan wisudaan Akper Kaltara mampu memberikan energi baru dalam pemenuhan kebutuhan tenaga kesehatan di instansi kesehatan milik pemerintah maupun swasta khusunya di provinsi Kalimantan Utara

Kirim Tanggapan

made with passion and dedication by Vicky Ezra Imanuel